Posts

Showing posts from June, 2017

Instalasi kWH meter 3 phase

Image
Instalasi Panel Pistrik 3 Phase  - Perkembangan dunia Electric telah berkembang pesat di era zaman sekarang keterikatan technology canggih dengan kehidupan manusia semakin sulit untuk di pisahkan, sehingga kebutuhan manusia terhadap Energy Listrik terus meningkat. Pada kesempatan kali ini saya akan mencoba menjelaskan " Cara Memasang Panel Listrik 3 Phase " barangkali ada Electrical lainnya yang ingin mencoba belajar panel listrik 3 phase dan cara memasang panel listrik 3 phase. Dalam system listrik 3 phase ada istilah RSTN bagi sobat yang belum memahami pengertian rstn pada system listrik tiga phase dapat mempelajari nya pada artikel saya yang insyaAllah nanti akan dibuatkan (kalo sempat)  sementara saya membahasan tentang rangkaian panel listrik 3 phase. Untuk menghemat waktu langsung saja lihat gambar diagram panel listrik 3 phase yang telah saya sediakan di bawah ini. Gambar diagram panel listrik 3 phase Komponen panel listrik 3 phase  yang harus di siapkan sebelum 

Cara memasang lampu TL

Image
Dalam bahasa electrical " Lampu Pajang " di sebut dengan  Lampu TL  merupakan singkatan dari " Tube Lamp ", akan tetapi orang awam biasanya ada yang menyebutnya dengan sebutan lampu Neon.  Umumnya Tube lamp banyak di gunakan oleh perusahaan, perkantoran, hotel dan lain lain, Dan jarang sekali di gunakan untuk penerangan rumah tinggal. Hal ini di karenakan besar daya / watt yang di butuh kan untuk menyalakan lampu TL lebih besar di bandingkan dengan lampu CFL (Compact Fluorescent Lamp) seperti biasa nya. Selain itu pemasangan lampu TL juga sedikit lebih rumit di bandingkan lampu CFL (Compact Fluorescent Lamp). Namun lampu TL umum nya akan lebih tahan lama di bandingkan dengan Light Bulb (CFL) selain itu cahaya yang di pancarkan oleh Tube Lamp terkesan lebih sejuk dan lembut di pandang mata di bandingkan lampu CLF. Cara Merakit Lampu Panjang | Tube Lamp Dengan Ballas Baik langsung ke topik pembahasan yaitu " Cara Merakit Lampu TL " adapun material yang

Dasar Pneumatic

Image
Silinder  Pneumatik , aktuator rotari maupun  motor  udara menghasilkan tenaga berupa gerakan dalam dasar sistem  kontrol   pneumatik , untuk menekan, manahan, memindahkan, dan membentuk bahan dalam proses tenaga gerak tersebut. Untuk pengoperasian dan pengendalian aktuator dan  komponen  pneumatik yang lainnya memerlukan unit  tekanan  udara yang dibuat dalam unit kompresi cadangan dalam sebuah tabung, yang disebut sebagai tabung kompresi (tabung  tekanan ). Tekanan udara yang dihasilkan oleh  kompresor  ditampung dalam tabung tekan dan diatur pemakaiannya oleh  pengontrol  tekanan (regulator). Gambar dibawah ini menunjukkan sistem pneumatik dasar , yang terdiri dari bagian utama, yaitu: Bagian produk tekanan udara dengan sistem distribusinya, Bagian pemakaian tekanan udara. Dasar-dasar Sistem Pneumatik Bagian- bagian pada gambar diatas adalah: PADA BAGIAN UNIT KOMPRESOR: Kompresor. Input udara dari udara bebas di mampatkan melalui unit kompresor untuk menghasilkan